SEMARANG – Polda Jateng – Kepolisian Daerah Jawa Tengah memastikan keamanan seluruh rangkaian kegiatan AEM ke 55 yang dimulai sejak 17 – 22 Agustus 2023 dengan menggelar Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Kasat PJR Ditlantas Polda Jateng AKBP Edhie Pratama S.I.K., M.M yang bertindak sebagai Kasatgas PAM dan Walrolakir dalam …
Baca Selanjutnya »Gelaran ASEAN ECONOMIC MINISTERS (AEM), Polda Jateng Pantau Pengamanan Melalui CCTV dan Aplikasi
SEMARANG – Polda Jateng – ASEAN Business Roadmap Towards Epicentrum of Growth merupakan upaya nyata ASEAN-BAC untuk berkontribusi positif pada visi keketuaan ASEAN Indonesia tahun ini dan dalam rangka menyusun ASEAN Vision 2045. Ketua ASEAN Business Advisory Council (BAC), Arsjad Rasjid menyatakan dalam rapat kali ini sekaligus Joint Business Council …
Baca Selanjutnya »Cegah Kebakaran Kapal Ini Imbauan Ditpolairud Polda Jateng
SEMARANG – Beberapa waktu belakangan peristiwa kebakaran kapal terjadi di wilayah perairan Jawa Tengah, yang terakhir peristiwa Kebakaran kapal nelayan yang terjadi di Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Tegalsari Kota Tegal pada hari Senin (14/8/2023). Agar peristiwa tersebut tidak terulang kembali dan menimbulkan korban jiwa atau kerugian harta benda Dirpolairud Polda …
Baca Selanjutnya »Pahlawan di Upacara Hari Kemerdekaan Kecamatan Juwangi
Jawa Tengah. Pagi itu upacara bendera merah putih dilaksanakan di Kecamatan Juwangi, Boyolali, Jawa Tengah (Jateng), dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78. Bendera merah putih dikibarkan pasukan paskibraka kecamatan tersebut. Di tengah prosesi pengibaran sang saka merah putih, tali bendera putus dan bendera tak bisa ditarik …
Baca Selanjutnya »Personel terlatih untuk Pengawalan Melekat Delegasi AEM telah di siapkan Polda Jateng
SEMARANG – POLDA JATENG – Kepolisian Daerah Jawa Tengah Polda Jateng menyiapkan personel untuk memberikan pengawalan terhadap pada delegasi pertemuan Menteri ASEAN ECONOMIC MINISTERS (AEM). Para personil ini akan memberikan pengawalan yang melekat terhadap para tamu VIP setingkat menteri dari negara-negara delegasi. “Untuk AEM ini kita ada personil dari Brimobda …
Baca Selanjutnya »Amankan Pertemuan Menteri Ekonomi ASEAN (AEM), Polisi Pasang X Ray Hingga Periksa Menu Makanan Para Delegasi
SEMARANG – Polda Jateng – Polisi memasang alat X Ray dan unit security door di lokasi pertemuan Menteri Ekonomi ASEAN ECONOMIC MINISTERS (AEM) di Semarang. Kabidhumas Polda Jateng Kombespol Satake Bayu Setianto mengatakan untuk X Ray tersebut rencananya akan dipasang di sejumlah titik seperti di Hotel Pandanaran maupun Hotel Padma …
Baca Selanjutnya »Gelar Pasukan Pengamanan AEM di Semarang, Polda Jateng Terjunkan Tim Jibom Hingga K-9
SEMARANG – Polda Jateng menggelar apel kesiapan pengamanan kegiatan Asean Economic Ministers And Related Meetings (AEM) di wilayah Semarang Jawa Tengah yang akan dilaksanakan tanggal 17- 22 Agustus 2023. Apel gelar pasukan dilaksanakan di halaman kantor Gubernur Jawa Tengah dipimpin langsung Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi didampingi sejumlah pejabat …
Baca Selanjutnya »Polda Jateng Gelar Simulasi Pengamanan Pemilu 2024
MAGELANG – Jajaran Polda Jateng menggelar simulasi pengamanan wilayah Rayon Ekswil Kedu dalam rangka pengamanan Pemilu 2024 di Lapangan Kujon, Borobudur, Magelang, Senin (14/8). Kegiatan dilakukan oleh tim gabungan yang terdiri dari Polri, TNI beserta stakeholder terkait yang diikuti oleh 1.392 personel, terdiri dari 1.150 personel Polri rayonisasi Kedu Raya, …
Baca Selanjutnya »HUT Polwan Ke 75, Polda Jateng Gelar Olahraga Bersama
SEMARANG – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-75 Polwan Republik Indonesia Polda Jateng menyelenggarakan acara olahraga bersama Bhayangkari di halaman Mapolda Jateng pada Jumat (11/8). Acara ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara Polwan dan Bhayangkari serta mempromosikan gaya hidup sehat melalui olahraga. Kabidhumas Polda Jateng Kombes Pol …
Baca Selanjutnya »Kapolri Salurkan 264,7 Ton Beras dan 1.500 Sembako untuk Warga Papua yang Terdampak Kekeringan
Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyalurkan 264,7 ton beras hingga 1.500 paket sembako untuk diberikan kepada masyarakat Papua Tengah yang terdampak bencana kekeringan serta kelaparan. Kepala Divisi (Kadiv) Humas Polri Irjen Sandi Nugroho mengungkapkan, bantuan itu sudah dikirimkan ke wilayah Papua Tengah yang selanjutnya akan langsung diserahkan ke …
Baca Selanjutnya »