NEWS

Awal Tahun 2024, Polresta Pati Menggelar Patroli Multifungsi di Kantor KPU dan Bawaslu Serta Obyek Vital

Pati -Awal tahun 2024 memasuki tahapan pemilu 2024, Personel Polresta Pati Lakukan Patroli dan pengamanan insentif di dua kantor yakni Kantor Pemilihan Umum (KPU), Kantor Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dan Gudang KPU. Senin (01/01/2024). Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama melalui Kabag Ops Kompol Sugino mengatakan penempatan personil di …

Baca Selanjutnya »

Berikan Himbauan, Bhabinkamtibmas Desa Sarirejo Ajak Warga Desa Binaannya Ciptakan Pemilu Damai

Pati – Sebagai wujud kedekatan Polisi dengan warga masyarakat, kegiatan Bhabinkamtibmas tidak hanya melakukan sambang maupun sosialisasi, namun secara rutin juga mendatangi atau silaturahmi langsung dari rumah ke rumah atau door to door system (DDS) di desa binaannya guna melakukan dialogis Kamtibmas. Hal inilah yang mendasari Bhabinkamtibmas Desa Sarirejo Polsek …

Baca Selanjutnya »

Respons Cepat Polsek Sukolilo Gagalkan Aksi Tawuran Antar Desa

Pati – Telah terjadi Aksi sekelompok Pemuda saling Lempar Batu antara pemuda Desa Wotan dan Desa Baturejo Kecamatan Sukolilo Kabupaten Pati. Senin dini hari (01/01/2024). Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama melalui Kapolsek Sukolilo AKP Sahlan mengatakan kronologis kejadian sekira pukul 01.30.00 Wib, sekelompok pemuda Wotan kurang lebih 50 …

Baca Selanjutnya »

Ciptakan Rasa Aman Polsek Pati Lakukan Pengamanan Ibadah Akhir Tahun di Gereja

Pati – Dalam rangka memberikan rasa aman kepada masyarakat yang beribadah Kebaktian di Gereja-gereja, personel Polsek Pati Polresta Pati melaksanakan pengamanan gereja di wilayah hukumnya, Minggu (31/12/2023) Malam. Kegiatan pengamanan ibadah minggu ini di lakukan di 14 Gereja yaitu Gereja GKMI Ebenhaezer Tabernakel Kelurahan Parenggan, Gereja JKI Tabernakel Pati Kelurahan …

Baca Selanjutnya »

Antisipasi Kemacetan, Satgas Kamseltibcar Lantas Polresta Pati Patroli Pantau Arus Mudik Libur Nataru

Pati – Satgas Kamseltibcar Lantas Subsatgas Patroli aktif melakukan patroli intensif di titik-titik dan simpang-simpang yang rawan kepadatan. Langkah ini diambil guna menjaga kelancaran arus lalu lintas dan memastikan situasi keselamatan selama Operasi Lilin Candi 2023. Sasaran Lokasi pantauan patroli antara lain di jalan Pemuda Alun-Alun Simpanglima Pati, Jalan Pemuda …

Baca Selanjutnya »

Ratusan Personel Gabungan Amankan Perayaan Pergantian Tahun Baru 2024 di Stadion Joyokusumo Pati

Pati – Personel Gabungan Polresta Pati, Kodim 0718 Pati, Satpol PP, Dinas Perhubungan dan Damkar amankan Perayaan Pergantian Tahun Baru 2024 bertempat di Halaman Stadion Joyokusumo Pati. Minggu (31/12/2023) Malam. Penyelenggaraan Event Joyokusumo Berdendang menghadirkan bintang tamu yang akan memeriahkan kegiatan antara lain Seaucoustik, The heaven Train, Staccato, OM GG …

Baca Selanjutnya »

Polresta Pati Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Malam Pergantian Tahun

Pati – Polresta Pati dan Kodim 0718/Pati menggelar apel bersama kesiapan pengamanan pergantian malam tahun baru, di Mapolresta Pati. Apel bersama yang dipimpin Kapolresta Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama dan Dandim 0718/Pati Letkol Inf Jon Young Saragi, Minggu (31/12/2023). Apel Bersama ini dilaksanakan sebagai bentuk pengecekan akhir kesiapan pelaksanaan pengamanan …

Baca Selanjutnya »

Ciptakan Rasa Aman Polsek Pati Lakukan Pengamanan Ibadah Kebaktian Gereja

Pati – Dalam rangka memberikan rasa aman kepada masyarakat yang beribadah Kebaktian di Gereja-gereja, personel Polsek Pati Polresta Pati melaksanakan pengamanan gereja di wilayah hukumnya, Minggu (31/12/2023). Kegiatan pengamanan ibadah minggu ini di lakukan di 5 Gereja yaitu Gereja GKMI Ebenhaezer Tabernakel Kelurahan Parenggan, Gereja JKI Tabernakel Pati Kelurahan Pati …

Baca Selanjutnya »

Personel Gabungan Gelar Patroli Tiga Pilar Cipta Kondisi Jelang Pemilu 2024 di Tempat Ibadah dan Obyek Vital

Pati – Dalam rangka menghadapi Pemilu 2024, Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama menegaskan pentingnya peningkatan patroli tiga pilar bersama TNI dan Pemerintah di wilayah hukum Polresta Pati. Melalui Perwira Pengawas (Pawas) Ipda Rustam saat memimpin patroli tiga pilar terdiri dari TNI-Polri dan Satpol PP sejumlah 22 Personel dengan …

Baca Selanjutnya »

Sarmo Seorang Pembunuh Berantai di Wonogiri

WONOGIRI– Jumlah korban Sarmo (35) serial killer asal Kecamatan Girimarto bertambah. Polisi menguak dua korban lain yang dibunuh oleh Sarmo. “Kasus pembunuhan ini termasuk kasus menonjol di akhir tahun 2023,” ujar Kapolda Jateng Irjen. Pol. Drs. Ahmad Luthfi, S.H., S.St., Mk., saat memimpin jumpa pers di Mapolres Wonogiri Sabtu (30/12/2023). …

Baca Selanjutnya »