Pati – Ada yang menarik pada gelaran perayaan Imlek 2024 di Kabupaten Pati yang diselenggarakan di di Klenteng Hok Tik Bio Pati. Jumat (09/02/2024). Polwan Polresta Pati selain mengamankan kegiatan juga menyapa warga yang hendak menyaksikan hiburan malam perayaan Imlek dengan mendekatkan diri dengan senyum, sapa dan salam. Kapolresta Pati …
Baca Selanjutnya »Polresta Pati Amankan Kirab Ritual Indonesia Damai Dalam Rangka Perayaan Tahun Baru Imlek 2575
Pati – Polresta Pati melaksanakan kegiatan pengamanan dalam rangkaian Perayaan Tahun Baru Imlek 2575 bertempat di Halaman Klenteng Hok Tik Bio Pati Jl. Setia Budi No. 39-41 Pati turut Kelurahan Pati Wetan Kecamatan Pati Kabupaten Pati. Jumat (09/02/2024). Rangkaian Kegiatan dalam rangka Menyambut Tahun Baru Imlek 2575 Tahun 2024 berupa …
Baca Selanjutnya »Sat Brimob Polda Jateng terjun bantu korban Banjir di Kabupaten Demak dan Grobogan; Prioritas pemenuhan logistik dirikan dapur Lapangan dan bentuk tim SAR
Semarang. Polda Jateng| Team Satuan Brimob Polda Jawa Tengah diterjunkan ke lokasi banjir di Kabupaten Demak dan Grobogan sejak terjadi banjir besar yang melanda daerah tersebut, Team Sat Brimob Polda Jateng melaksanakan kegiatan Search and Rescue (SAR) di Desa Babatan Karanganyar Kab. Demak untuk menolong para korban banjir, pasukan elite …
Baca Selanjutnya »Upaya Preventif, Satuan Samapta Polresta Pati Melaksanakan Patroli Obyek Penting Pemilu
Pati – Dalam Rangka Operasi Mantap Brata Candi 2023-2024, di Wilayah Kota Pati, Personel Peleton 2 Dalmas Satuan Samapta Polresta Pati melaksanakan Patroli Sasaran Obyek penting Pemilu, Jumat (09/02/2024). Adapun kegiatan ini dilakukan sebagai Upaya Preemtif dan Preventif yang dilakukan oleh Satuan Samapta melaksanakan Patroli memasuki Tahapan Pemilu kampaye terbuka …
Baca Selanjutnya »Bhabinkamtibmas Polsek Cluwak Patroli Dialogis di Desa Gesengan, Ajak Warga Selalu Jaga Kerukunan
Pati – Sebagai wujud kedekatan Polisi dengan warga masyarakat, kegiatan Bhabinkamtibmas tidak hanya melakukan sambang maupun sosialisasi, namun secara rutin juga mendatangi atau silaturahmi langsung dari rumah ke rumah atau door to door system (DDS) di desa binaannya guna melakukan dialogis Kamtibmas. Hal inilah yang mendasari Bhabinkamtibmas Desa Gesengan Polsek …
Baca Selanjutnya »Kapolda Jateng cek Tactical Floor Game ( TFG); wujud Profesionalitas Polda Jateng dalam Harkamtibmas selama Pemilu 2024
SEMARANG- Polda Jateng|Kepolisian Daerah Jawa Tengah menggelar Tactical Floor Game (TFG) di dua tempat berbeda dalam rangka pengamanan kegiatan kampanye terbuka salah satu Paslon pada esok harinya (Sabtu 10/2). Pada pagi hari Kapolda Jateng melakukan pengecekan kegiatan TFG Bertempat di Surakarta, di Gedung Warastratama Surakarta, Jumat (09/02/2024). Kegiatan ini wujud …
Baca Selanjutnya »Pimpin Apel Siaga, Kapolresta Pati Perintahkan Anggota Untuk Cooling System Ciptakan Pemilu Damai
Pati – Kepala Kepolisian Resor Kota Pati, Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama, memimpin langsung pelaksanaan apel siaga dalam rangka Operasi Mantap Brata Candi di Halaman belakang Mapolresta Pati, Kamis (08/02/2024) Pagi. Apel tersebut dihadiri Wakapolresta Pati AKBP Dandy Ario Yustiawan, Kabag dan Kasat Polresta Pati, Para Kasi, para perwira staf, …
Baca Selanjutnya »Cooling System, Bhabinkamtibmas Desa Karangwono Ajak Warga Ciptakan Suasana Damai Jelang Pemilu
Pati – Sebagai wujud kedekatan Polisi dengan warga masyarakat, kegiatan Bhabinkamtibmas tidak hanya melakukan sambang maupun sosialisasi, namun secara rutin juga mendatangi atau silaturahmi langsung dari rumah ke rumah atau door to door system (DDS) di desa binaannya guna melakukan dialogis Kamtibmas. Hal inilah yang mendasari Bhabinkamtibmas Desa Karangwono Polsek …
Baca Selanjutnya »Bhabinkamtibmas Polsek Jaken Pengamanan Karnaval Haul Mbah Samsul Hadi di Desa Sumberejo
Pati -Bhabinkamtibmas Desa Sumberejo Polsek Jaken Aipda M. Riza melaksanakan kegiatan pengamanan Karnaval Dalam Rangka Isra Mi’raj dan Haul Mbah Samsul Hadi Dukuh Kolutan Desa Sumberejo Kecamatan Jaken. Rabu (07/02/2024). Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut diikuti lebih kurang 150 orang peserta dari para santri dan warga sekitar Desa Sumberejo Jaken. Kapolresta …
Baca Selanjutnya »Pastikan kesiapan pasukan Power On Hand: Karoops Polda Jateng sidak ke Polres Tegal Kota dan Pemalang
Polda Jateng| Menjelang tahapan inti Pemilu 2024, Karo Ops Polda Jateng Kombes Pol. Basya Radyananda, SIK, MH, melaksanakan supervisi kesiapan Power On Hand Kapolres Tegal Kota. Acara yang tergelar dalam bentuk apel kesiapan personel dalam rangka supervisi Power On Hand (POH) Pimpinan tersebut berlangsung di halaman Polres Tegal Kota, Kamis …
Baca Selanjutnya »