Pati – Dalam rangka memberikan rasa aman kepada masyarakat yang beribadah minggu di Gereja-gereja, personel Polsek Juwana Polresta Pati melaksanakan pengamanan gereja di wilayah hukumnya, Minggu (28/01/2024) pagi. Kegiatan pengamanan ibadah minggu ini di lakukan di 5 Gereja yaitu Gereja Katholik Santa Maria La Salette Desa Kauman, Gereja Isa Almasih …
Baca Selanjutnya »Razia Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis di Enam Lokasi, Satlantas Polresta Pati Amankan 58 Motor
Pati – Wujudkan Zero Knalpot tidak sesuai spesifikasi teknis serta antisipasi balap liar yang meresahkan Masyarakat, Satlantas Polresta Pati bersama personel gabungan dari Satuan Fungsi gelar razia Hunting System. Adapun sasaran berlokasi di Enam titik yaitu di dalam kota Pati, Jalan Pati – Gembong, Jalan Pati – Tayu, Jalan Pati …
Baca Selanjutnya »Sambangi Bengkel Variasi Sepeda Motor, Ini yang Dilakukan Polsek Pati
Pati – Menindaklanjuti Maklumat Kapolda Jateng nomor : mak/1/X/2023 tanggal 19 Oktober 2023 tentang larangan penggunaan knalpot tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (bising/brong) di wilayah hukum Polda Jateng Personel Polsek Pati Polresta Pati menyambangi bengkel yang berada di wilayah Kecamatan Pati Kabupaten Pati. Minggu (28/01/2024). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kanit …
Baca Selanjutnya »Pengamanan Gereja Menjadi Kegiatan Rutin Bhabinkamtibmas Polsek Tlogowungu Tiap Minggu
Pati – Bhabinkamtibmas Polsek Tlogowungu jajaran Polresta Pati melaksanakan giat patroli rutin pengamanan gereja di wilayah hukum Polsek Tlogowungu. Bripka Teguh L. Putra, Bhabinkamtibmas Desa Tlogorejo Polsek Tlogowungu Polresta Pati melaksanakan giat Sambang/DDS dan pengamanan kebaktian serta pengaturan lalin di depan GITJ Tlogowungu Tlogorejo Kecamatan Tlogowungu Kabupaten Pati. Minggu (28/01/2024). …
Baca Selanjutnya »Wapres RI Berkunjung ke Pati, TNI-Polri Lakukan Pengamanan
Pati – Dalam rangka Kunjungan Wakil Presiden Republik Indonesia Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin beserta beserta Ibu Hj. Wury Ma’ruf Amin ke wilayah Kabupaten Pati. Sabtu (27/01/2024), dilaksanakan pengamanan salah satunya Bertempat di Lapangan Sepak Bola Gelora Soekarno Desa Mojoagung Kecamatan Trangkil Kabupaten Pati, dimana pendaratan Helikoper yang membawa …
Baca Selanjutnya »Sosialisasi Larangan Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis, Satlantas Polresta Pati Sasar Bengkel Variasi di Desa Payang
Pati – Sosialisasi terkait penggunaan knalpot tidak sesuai Spesifikasi teknis kepada pemilik bengkel variasi yang menjual atau pun memasangkan kembali gencar digelar pihak kepolisian Satuan Lalu Lintas Polresta Pati, Sabtu (27/01/2024). Kali ini dipimpin oleh Wakasat Lantas Polresta Pati AKP Parsa didampingi Kanit Kamsel Ipda Gunawan beserta anggota menyasar di …
Baca Selanjutnya »Satgas Kamseltibcar Lantas OMBC 2024, Patroli Sasaran Kelancaran Arus Lalu lintas di Kantor KPU dan Bawaslu Pati
Pati – Dalam Rangka Operasi Mantap Brata Candi 2024, di Wilayah Kota Pati, Satgas Satgas Kamseltibcar Lantas Polresta Pati melaksanakan Patroli, Jumat (27/01/2024). Adapun kegiatan ini dilakukan dengan sasaran keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar) lantas di kantor KPU dan Bawaslu serta Gudang Logistik Pemilu Kabupaten Pati. Kapolresta …
Baca Selanjutnya »Patroli Dialogis, Bhabinkamtibmas Desa Trikoyo Himbau Warga Berhati-hati Berkendara di Musim Penghujan
Pati – Sebagai wujud kedekatan Polisi dengan warga masyarakat, kegiatan Bhabinkamtibmas tidak hanya melakukan sambang maupun sosialisasi, namun secara rutin juga mendatangi atau silaturahmi langsung dari rumah ke rumah atau door to door system (DDS) di desa binaannya guna melakukan dialogis Kamtibmas. Hal inilah yang mendasari Bhabinkamtibmas Desa Trikoyo Polsek …
Baca Selanjutnya »Antisipasi Kerawanan Kamtibmas, Personel Polsek Juwana Polresta Pati Gelar Patroli Jumat Siaga
Pati – Polsek Juwana Polresta Pati menggelar kegiatan Patroli jumat siaga untuk mencegah gangguan kamtibmas seperti pencurian kekerasan, curanmor di tempat-tempat obyek vital. Jumat (26/01/2024). Kapolresta Pati Kombes Pol Andhika Bayu Adhittama melalui Kapolsek Juwana AKP Ali Mahmudi mengungkapkan Patroli dilaksanakan sebagai upaya preventif terhadap tindak kejahatan yang mungkin terjadi …
Baca Selanjutnya »Jumat Berkah, Satlantas Polresta Pati Bagikan Nasi Kotak kepada Pengendara, Tukang Becak, Tukang Parkir dan Sopir Angkot
Pati – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban lalu lintas, Satlantas Polresta Pati tidak hanya melakukan patroli dan sosialisasi rutin, tetapi juga menyelenggarakan kegiatan Jum’at Berkah. Hal ini seperti dilakukan pada Jumat (26/01/2024) pagi. Anggota Satuan Lalu Lintas Polresta Pati, yang dipimpin Wakasat Lantas AKP Parsa, dalam kegiatan Jum’at Berkah …
Baca Selanjutnya »