Personel Gabungan TNI Polri Kembali Bersihkan Sampah Pasca Banjir di Desa Sidokerto Pati

Pati – Polsek Pati beserta Polres kembali bersihkan sampah akibat banjir bandang  di sungai Desa Sidokerto Kecamatan Pati, Senin (18/07/2022) Pagi.

Giat tersebut selain dari Polres dan Polsek kegiatan itu di laksanakan dari Koramil , BPBD, BKSDA dan lainnya.

Kapolsek Heru Orbayanto saat itu mengatakan ,”Harus selalu siap siaga karena  sewaktu-waktu turun hujan,dan giat pembersihan sampah harus di terus di gencarkan antisipasi banjir datang.”harapnya

Pasalnya,”jika sampah yang berada di sungai-sungai tidak cepat di bersihkan takutnya turun hujan dengan dadakan akan bisa menyebabkan banjir,karena air tidak bisa mengalir dan meluap kerumah warga.”terangnya

Dengan bersihnya sampah yang berada di sungai-sungai semoga di Wilayah Pati dan sekitarnya tidak mengalami musibah banjir bandang seperti kemarin.”pungkas Kapolsek

BACA JUGA  Peringati HUT Ke 72, Satpolairud Polresta Pati Gelar Aksi Sosial Donor Darah

Check Also

Satlantas Polresta Pati Gelar Sosialisasi untuk Tingkatkan Kepatuhan Pajak Kendaraan di Wilayah Pati

  Polresta Pati – Polda Jateng | Kepolisian Resor Kota (Polresta) Pati melalui Satuan Lalu …

Polisi Selidiki Penemuan Mayat Buruh Nelayan di Sawah Pati, Keluarga Tidak Menuntut

Polresta Pati – Polda Jateng | Jajaran Polresta Pati melalui Polsek Tayu tengah mengungkap penemuan …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *